Pastikan Wisatawan dan Pemudik Terlayani dengan Baik, Bupati Samosir Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Ambarita

    Pastikan Wisatawan dan Pemudik Terlayani dengan Baik, Bupati Samosir Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Ambarita

    SAMOSIR-Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom meminta seluruh petugas pos pengamanan dan petugas pos pelayanan terpadu di sejumlah pelabuhan penyeberangan memberikan pelayanan yang terbaik kepada para wisatawan dan pemudik yang datang ke Kabupaten Samosir

    Hal tersebut disampaikan Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom saat melakukan pengecekan kesiapan personil di pos pelayanan terpadu yang berada di are pelabuhan penyeberangan Ambarita, Sabtu 30 Desember 2023

    "Untuk mengamankan arus lalu lintas dan mengamankan penyeberangan di malam pergantian Tahun 2023 ke 2024, seluruh personil dan petugas pengamanan dan pos pelayanan diminta untuk menjalin koordinasi yang baik sesama petugas

    Hal itu bertujuan untuk memberikan kelancaran dan rasa nyaman kepada para wisatawan yang sedang berlibur ke Kabupaten Samosir dan lakukan pengamanan dan pelayanan dengan ramah dan tetap menjaga kesehatan.

    Jangan mudah terpancing emosi saat menghadapi kendala di lapangan terutama ketika jumlah pengunjung memuncak di malam pergantian Tahun 2023 ke 2024, ”tegas Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom didampingi Dandim 0210 TU Saiful Rizal dan Kapolres Samosir AKBP. Yogie Hardiman

    Ia juga berpesan kepada seluruh petugas lapangan untuk selalu mapping segala potensi kerawanan dan kalau ada sesuatu hal yang memancing emosi tetap layani dengan persuasif serta selalu Jaga kesehatan, Mari sama-sama menjaga keamanan dan ketertiban umum, ”kata Vandiko

    Usai memberikan motivasi kepada para petugas pos di pelabuhan penyeberangan Ambarita, Bupati Samosir didampingi Dandim 0210 TU Saiful Rizal dan Kapolres Samosir AKBP. Yogie Hardiman juga menyemangati para petugas pos dengan memberikan bingkisan makanan dan minuman

    Turut mendampingi Bupati Samosir, Kepala Dinas Perhubungan Laspayer Sipayung, Kepala Dinas Kominfo Immanuel Sitanggang, Kepala Dinas Kesehatan Dina Hutapea, Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Edison Pasaribu dan Kepala Dinas Kopnakerindag Rista Sitanggang. ()

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Forkopimda, Kapolres Samosir Cek...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pergantian Tahun 2023 ke 2024, Kapolres...

    Berita terkait

    Berkunjung ke Samosir, Delegasi World Bank Tinjau Progres Pengembangan Pariwisata
    Wujudkan Pembangunan di Kabupaten Samosir, Penataan Kawasan Waterfront City dan Tele Senilai 161 Milyar Akan Segera Dimulai
    Pemerintah Kabupaten Samosir Ikuti Penilaian VLH dan Evaluasi Kabupaten Layak Anak Tahun 2022
    Raih WTP 7 Kali Berturut-Turut, Bupati Samosir: Raihan Diharapkan Bawa Kebaikan dan Kesejahteraan Warga
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Raih WTP 7 Kali Berturut-Turut, Bupati Samosir: Raihan Diharapkan Bawa Kebaikan dan Kesejahteraan Warga
    Berkunjung ke Samosir, Delegasi World Bank Tinjau Progres Pengembangan Pariwisata
    Semarakkan Event Trail Of The King, Pemkab Samosir Gelar Pagelaran Seni Budaya Fashion Show di Waterfront City Selama Tiga Hari
    Wujudkan Pembangunan di Kabupaten Samosir, Penataan Kawasan Waterfront City dan Tele Senilai 161 Milyar Akan Segera Dimulai
    Bupati Samosir Nyatakan Siap Jadi Tuan Rumah PON XXI Aceh-Sumatra Utara PON 2024 untuk Cabor Volley Pantai
    Ukir Prestasi Fashion Show di Tingkat Internasional, Sheira bersama Dewan Kesenian Samosir Gelar Acara Sheira Mulak Tu Huta
    Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Samosir Gelar Bimtek Budidaya Tanaman Kedelai dan Semangka
    Bupati Samosir Hingga Larut Malam Temui Korban Banjir Bandang di Kecamatan Harian dan Bagikan Stok Makanan
    Wakil Bupati Samosir Resmikan dan Menobatkan Nama Pantai Indah Pasir Putih Onan Runggu
    Pastikan Wisatawan dan Pemudik Terlayani dengan Baik, Bupati Samosir Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Ambarita

    Rekomendasi berita

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima

    Tags